19 Januari 2009

Kelengkapan syarat administratif peserta Kongres INI XX

Panitia Pelaksana Kongres INI XX mengingatkan kepada rekan-rekan peserta Kongres INI XX Surabaya bahwa :
  • Counter Pendaftaran ( Baru/Herregistrasi ) dibuka mulai tanggal 27 Januari 2009 mulai pukul 08:00 -20:00 WIB s/d tanggal 30 Januari 2009 pukul :15:00 (di Lobby Hotel JW Marriot dan Ruang Bali A-B Lt 3 ) ;
  • Syarat-syarat yang WAJIB dilampirkan :
    - Formulir Pendaftaran yang sudah diisi oleh Peserta
    - Aseli Bukti Setoran Bank/Kuitansi
    - Foto copy SK Pengangkatan Notaris DAN Berita Acara Sumpah
    - Foto copy Kartu Anggota INI ( Surat Keterangan dari Pengwil INI )
    - Foto diri ukuran 4x6 = 2 lembar;
  • Demi kenyamanan dan keteraturan pelaksanaan pendaftaran Kongres INI XX mohon para peserta segera melengkapi syarat-syarat administratif tersebut, mengingat sampai hari ini ( tgl 19/01/2009) telah terdaftar >1250 peserta kongres;
  • Bagi rekan-rekan notaris yang belum mendaftar silahkan mendaftarkan diri dan jika melakukan pembayaran, maka pada Slip Setoran/Kolom Berita harap menuliskan Nama Lengkap dan Tempat kedudukannya.

Kami selaku Panitia Pelaksana mempunyai motto SERVING WITH SMILE, agar kita dapat tersenyum bersama-sama, sekali lagi kami menghimbau kepada rekan-rekan peserta Kongres INI XX agar benar-benar memenuhi kelengkapan persyaratan pendaftaran.

Dengan penuh senyum kami sampaikan terima kasih atas kerja sama rekan-rekan peserta Kongres INI XX.
Salam Kongres !
Panitia Pelaksana Kongres INI XX Surabaya

15 Januari 2009

INFO PENTING !

INFO PENTING ! INFO PENTING ! INFO PENTING ! INFO PENTING ! INFO PENTING !

Bagi rekan-rekan Notaris di seluruh Indonesia yang belum mendaftarkan diri untuk mengikuti Kongres INI XX di Surabaya tanggal 28-31 Januari 2009, kami menginformasikan kepada anda mengenai materi pembekalan dan penyegaran yang sangat bermanfaat bagi kita semua dalam melaksanakan jabatan sebagai Notaris yang profesional.

Jadwal Acara dan Materi Pembekalan dan Penyegaran Pengetahuan sebagai berikut :

RABU, 28 JANUARI 2009 Materi I
15.30 – 16.00 “ KEBIJAKAN PEMERINTAH DI BIDANG KENOTARIATAN ”.
Keynote Speaker : Menteri Hukum Dan Hak Asasi Manuasia RI,
Bapak Andi Mattalatta, S.H

16.00 – 17.45 1. SISMINBAKUM : PERMASALAHAN & SOLUSI TERHADAP
PELAKSANAAN UNDANG-UNDANG NOMOR 40 TAHUN 2007
TENTANG PERSEROAN TERBATAS SETELAH MULAI
BERLAKUNYA UUPT (16 SEPTEMBER 2008)
- PENEGASAN AKTA-AKTA YANG “EXPIRED”
- CONTOH-CONTOH/DOKUMEN-DOKUMEN DAFTAR PEMEGANG
SAHAM, DAFTAR KHUSUS, SURAT SAHAM, DLL.

2. PROBLEMATIKA YAYASAN BERKAITAN DENGAN KELUARNYA PERATURAN
PELAKSANAAN NOMOR 63 TAHUN 2008

3. TENTANG : PERSERIKATAN PERDATA NOTARIS (MAATSCHAP)

Pembicara (Panel) : Dirjen AHU, Direktur Perdata, Ratnawati Prasodjo, SH.,
DR. A. Partomuan Pohan, SH. LLM.
Moderator : Notaris Julius Purnawan, SH. MSi.

17.45 – 19.00 Ishoma

19.00 – 20.30 Lanjutan Materi I

20.30 – 22.00 Materi II
TENTANG : KEBATALAN AKTA NOTARIS
Pembicara : Notaris Pieter E. Latumeten, SH. MH.
Moderator : Notaris Machmud Fauzi, SH.


Kamis, 29 Januari 2009
Pembekalan dan Penyegaran Pengetahuan

09.00 – 11.00 Meteri III
PENTINGNYA AKTA OTENTIK DALAM PEMBUATAN PERJANJIAN KREDIT
Pembicara : Bank Indonesia, Notaris Harun Kamil, SH.
Moderator : Notaris Prof. DR. Nanang Ferwandy Tjoegito, SH.

11.00 – 12.30 Materi IV
HAL-HAL PENTING BAGI NOTARIS DALAM KETENTUAN UMUM
PERPAJAKAN
Pembicara : Dirjen Pajak
Moderator : Notaris I Made Pria Dharsana, SH.

12.30 – 13.30 Ishoma

13.30 – 15.00 Materi V
PEMBUATAN KETERANGAN WARIS DIKAITKAN DENGAN UNDANG-UNDANG TENTANG ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN
Pembicara : DR. Herlien, SH., Milly Karmila Sareal, SH.
Moderator : Notaris Agus Armainy, SH.

15.00 – 15.30 Rehat kopi

15.30 – 18.00 Materi VI
KAJIAN HUKUM DALAM PRAKTEK
Pembicara : Winanto Wiryomartani, SH. MHum.,
Drs. Soegeng Santosa, SH. MH., Miftachul Machsun, SH.

18.00 – 19.00 Ishoma


Disamping jadwal tersebut di atas, selama pelaksanaan Kongres berlangsung, dibuka kelas-kelas khusus antara lain :
1. Pengadministrasian Pendaftaran Badan Hukum (dahulu Sisminbakum);
2. Konsultasi Hukum;
3. Konsultasi Pengayoman;
4. Konsultasi Hukum Waris.

Catatan :
Mengenai waktu pelaksanaan acara tanggal 28 Januari 2009 disesuaikan dengan Acara Pembukaan Kongres INI XX oleh Presiden RI Bapak DR. H. Susilo Bambang Yudhoyono yang akan dilaksanakan pada pukul 10.00 WIB.

Segera daftarkan diri anda ( Bayar biaya registrasi sesuai Pengumuman dan Isi Formulir Pendaftaran ) . Jangan lewatkan kesempatan yang sangat berharga ini !!

Salam Kongres
Panitia Pelaksana Kongres INI XX Surabaya

14 Januari 2009

Pakaian para peserta pada Acara Pembukaan Kongres INI XX

INFO KONGRES TERKINI :

Diberitahukan kepada rekan-rekan Notaris seluruh Indonesia sampai dengan saat ini ( tgl 14 Januari 2009 ) peserta Kongres INI XX telah terdaftar 1000 peserta.
Bagi rekan-rekan yang belum mendaftar, silahkan mendaftarkan diri segera; manfaatkan moment yang berharga ini untuk meningkatkan pengetahuan sekaligus menggunakan hak suara anda sebagai tanda kepedulian terhadap eksistensi Lembaga Notaris di Indonesia.

Sesuai dengan protokoler SekNeg, untuk Acara Pembukaan Kongres oleh Presiden RI Bapak Dr. H. Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 28 januari 2009 pukul 9.30-10.00 WIB, pakaian para peserta pria adalah Batik Lengan Panjang dan untuk peserta wanita ikut menyesuaikan.

Salam Kongres
Panpel Kongres INI XX Surabaya

Info Hotel sekitar tempat Kongres INI XX Surabaya

INFORMASI HOTEL SEKITAR TEMPAT ACARA KONGRES INI XX SURABAYA

Mengantisipasi penuhnya pemesanan kamar hotel di JW MARRIOTT, maka bersama ini kami memberikan informasi hotel-hotel yang ada disekitar tempat acara dilangsungkan :

HOTEL SHERATON SURABAYA*****
Jl. Embong Malang 25-31 Surabaya - Telp. (031) 546 0000

HOTEL BUMI (d/h. HYATT REGENCY HOTEL)*****
Jl. Basuki Rahmat 124-128 Surabaya - Telp. (031) 531 1234

HOTEL MAJAPAHIT *****
Jl. Tunjungan 65 – 71 Surabaya – Telp. (031) 545 4333

HOTEL MERCURE SURABAYA ****
Jl. Raya Darmo 68 – 78 Surabaya- Telp. (031) 562 3000

HOTEL TUNJUNGAN****
Jl. Tunjungan 102-104 Surabaya - Telp. (031) 546 6666

HOTEL INNA SIMPANG***
Jl. Gubernur Suryo 1-3 Surabaya - Telp. (031) 534 2151

HOTEL GARDEN PALACE***
Jl. Yos Sudarso 11 Surabaya - Telp. (031) 531 6118

HOTEL BISANTA BIDAKARA***
Jl. Tegalsari 77-85 Surabaya - Telp. (031) 545 7007

WETA INTERNATIONAL HOTEL***
Jl. Gentengkali 3-11 Surabaya - Telp. (031) 531 9494

Semoga bermanfaat bagi rekan-rekan peserta kongres INI XX yang belum mendapatkan akomodasi selama Kongres berlangsung.

Salam
Sie Publikasi Kongres INI XX Surabaya

09 Januari 2009

Konfirmasi Pembukaan Kongres INI oleh Presiden RI

PEMBERITAHUAN
Kepada rekan-rekan Notaris di seluruh Indonesia (para peserta) Kongres INI XX yang diselenggarakan di Surabaya pada tanggal 28 s/d 31 Januari 2009, bahwa sehubungan dengan adanya kepastian Presiden Republik Indonesia Bapak Susilo Bambang Yudhoyono berkenan untuk membuka Acara Kongres INI XX pada tanggal 28 Januari 2009 Pukul 10.00 WIB, maka diharapkan rekan-rekan Notaris para peserta Kongres dapat mengantisipasi pergeseran waktu Pembukaan Kongres yang sedianya akan diadakan pada pukul 14.00 WIB menjadi pukul 10.00 WIB.
Sesuai dengan ketentuan protokoler, Panitia Pelaksana akan menutup sementara Pendaftaran Ulang ( Herregistrasi ) para peserta Kongres yaitu 1 (satu) jam sebelum acara Pembukaan tersebut dimulai; oleh karenanya kami menghimbau kepada rekan-rekan peserta Kongres agar mendaftar lebih dini.
Mohon bantuan rekan-rekan Notaris untuk ikut menyebarluaskan informasi ini.
Terima Kasih.
Salam Kongres
Panitia Pelaksana Kongres INI XX

07 November 2008

Formulir Pendaftaran Kongres INI XX di Surabaya

FORMULIR PENDAFTARAN
KONGGRES XX – PEMBEKALAN DAN PENYEGARAN PENGETAHUAN
IKATAN NOTARIS INDONESIA
JW Marriott Hotel Surabaya, 28 sd 31 Januari 2009



NAMA LENGKAP : ......………………...........…….……………………………………..
(sesuai SK Pengangkatan)

TEMPAT /TANGGAL LAHIR : ...………………………............…………………………………….

WILAYAH JABATAN : Pengda : ....................................................................................

Pengwil : ....................................................................................

NOMOR S.K : ……………………………………………….............……………

ALAMAT KANTOR : ...…………………………………………………………............….

: Telp : ...………………………...... ; Fax : .....…………….............

ALAMAT RUMAH : ...…………………………………………………………............….

: Telp : ……………………………. ; Fax : ...……………….............

E-MAIL : ...…………………………………………………………….............

NOMOR H.P. : ..…………………………………………………………….............

Dengan ini menyatakan mendaftarkan diri sebagai peserta KONGRES XX – PEMBEKALAN AN PENYEGARAN PENGETAHUAN IKATAN NOTARIS INDONESIA, dengan memenuhi syarat-syarat pendaftaran yang telah ditentukan, sbb :

Fotokopi Kartu Tanda Anggota INI;
Fotokopi Surat Keputusan Pengangkatan Notaris;
Fotokopi Berita Acara Sumpah Pengangkatan Notaris;
Pas foto ukuran 4x6 sebanyak 2 lembar;
Pembayaran Kontribusi tanggal ……………………. secara (tunai / transfer
via BCA /transfer via Bank Mandiri)* sejumlah Rp ....................................;
Surat Keterangan Anggota Luar Biasa dari Pengurus Wilayah ybs bagi peserta
Anggota Luar Biasa.


…………………, tanggal .......…………..………

PESERTA,
Pas Foto






(-----------------------------------)


Catatan :
- *) coret yang tidak perlu;
- Diisi dengan huruf balok;
- Formulir ini bersama bukti transfer di fax terlebih dahulu ke : 031.5353038 / 031.5016777.

06 Oktober 2008

PENGUMUMAN KONGRES INI XX

KONGRES XX
PEMBEKALAN DAN PENYEGARAN PENGETAHUAN
IKATAN NOTARIS INDONESIA

=================================================================

TEMA :

”DENGAN KONGRES XX SERTA PEMBEKALAN DAN PENYEGARAN PENGETAHUAN KITA TINGKATKAN PROFESIONALITAS NOTARIS DALAM PERAN SERTA MENINGKATKAN INVESTASI DI INDONESIA”


WAKTU DAN TEMPAT PENYELENGGARAAN :

Hari/tanggal : Rabu sd Sabtu, tanggal 28 – 31 Januari 2009

Tempat : Royal Ball Room JW Marriott Hotel Surabaya
Jl. Embong Malang 85 – 89 Surabaya - 60261.


PESERTA KONGRES :

a. Anggota Biasa;
b. Anggota Luar Biasa;
c. Anggota Kehormatan;
d. Anggota Pengurus Pusat dan Dewan Kehormatan Pusat;
e. Pengurus Wilayah dan Dewan Kehormatan Wilayah;
f. Pengurus Daerah dan Dewan Kehormatan Daerah.



INFORMASI PENDAFTARAN :

I. Sekretariat Panitia : Jalan Mawar no. 44 Surabaya – 60262
Telp. : 031 – 5466785
Fax. : 031 – 5353038
Email : kongresxxini@yahoo.com


II. Tempat Pendaftaran : 1. Sekretariat Panitia;
2. Jalan Sumatera no. 98-B Surabaya
Telp. 031 – 7047 9999; 031 – 7051 2222;
Fax. 031 – 5016777.


III. Contact Person :
· Sri Wahyu Djatmiko, S.H. (Mamik) : 081 2300 93000;
· Anggraeni Sari Megawati, S.H. (Nenny) : 081 133 7475;
· Sulikarmiati, S.H. (Syuli) : 081 2302 16999;
· Etty Soestiharwati, S.H. (Etty) : 081 5518 5508.


IV. Syarat-Syarat Pendaftaran :
· Mengisi formulir pendaftaran;
· Menyerahkan fotocopi dan menunjukkan asli Kartu Tanda Anggota Ikatan Notaris Indonesia yang sesuai dengan Keputusan Rapat Pleno Pengurus Pusat Yang Diperluas di Semarang bulan November 2007;
· Menyerahkan fotokopi SK Pengangkatan Notaris;
· Menyerahkan fotokopi Berita Acara Sumpah Pengangkatan Notaris;
· Menyerahkan pas foto terbaru 4 x 6 sebanyak 2 (dua) lembar (untuk formulir & ID Card/Kartu Peserta) ;
· Membayar kontribusi peserta (asli bukti pembayaran diserahkan pada waktu pendaftaran ulang);
· Menyerahkan Surat Keterangan Anggota Luar Biasa dari Pengurus Wilayah Ikatan Notaris Indonesia yang bersangkutan bagi Anggota Luar Biasa.


V. Kontribusi Peserta :
Kontribusi peserta Kongres XX – Pembekalan dan Penyegaran Pengetahuan Ikatan Notaris Indonesia adalah sbb :
1. DKI Jakarta ......................................................................... Rp 1.750.000,-
2. Ibukota Propinsi, Batam, Depok, Kota/Kab Bogor,
Kota/Kab Tangerang & Kota/Kab Bekasi ……………......... Rp 1.650.000,-
3. Kota/Kabupaten & Anggota Luar Biasa .............................. Rp 1.450.000,-
Bagi peserta yang mendaftar sampai dengan tanggal 13 Januari 2009 diberikan discount, sehingga menjadi sbb :
1. DKI Jakarta ………... .......................................................... Rp 1.550.000,-
2. Ibukota Propinsi, Batam, Depok, Kota/Kab Bogor,
Kota/Kab Tangerang & Kota/Kab Bekasi ……………........ Rp 1.450.000,-
3. Kota/Kabupaten & Anggota Luar Biasa ............................. Rp 1.250.000,-


VI. Rekening Pendaftaran :
1. Bank : BCA KCU Indrapura Surabaya;
No. Rekening : 468 1170 850;
Atas nama : Sitaresmi Puspadewi Subianto

2. Bank : Mandiri Kantor Cabang Surabaya Niaga;
No. Rekening : 140-00-0704722-9
Atas nama : Sitaresmi Puspadewi Subianto, S.H.


PEMESANAN HOTEL :

Tarif khusus JW Marriott Hotel Surabaya untuk peserta Kongres XX Ikatan Notaris Indonesia adalah sebagai berikut :

- Deluxe Room : Rp 850.000,- (include 2 breakfast);
- Studio Room : Rp 950.000,- (include 2 breakfast);
- Executive Room : Rp 1.250.000,- (include 2 breakfast);
- Extra Bed : Rp 300.000,- (include 1 breakfast).

Berkenaan dengan terbatasnya jumlah kamar, maka sebagai persyaratan untuk memperoleh tarif khusus tersebut diatas para peserta pemesan JW Marriott Hotel Surabaya diwajibkan untuk terlebih dahulu :

1. Membayar kontribusi peserta

2. Menghubungi dan mendapat konfirmasi dari panitia bahwa kamar masih tersedia;
Contact Person :
§ Wimphry Suwignjo, S.H. : 081 650 2951;
§ Budi Pahlawan, S.H. : 081 832 8260

3. Membayar sewa kamar minimal 2 (dua) malam dengan :
· Transfer melalui rekening :
Bank : BCA Kcp. Duriat Surabaya;
No. Rekening : 555 0109 222;
Atas nama : Wimphry Suwignjo.
· Bukti transfer di fax ke 031.5354586.

PS : JADWAL ACARA dan MATERI PENYEGARAN&PEMBEKALAN menyusul.
Sie Publikasi
Panitia Kongres XX

26 September 2008

Rek ayo rek mlaku mlaku nang Tunjungan...plaza

Rek ayo rek persiapkan diri anda ngelencer nang Suroboyo...

Ada acara akbar yang dipersiapkan untuk anda semua para Notaris se Indonesia!!

Pilih "idol" anda secara langsung di Kongres Ikatan Notaris Indonesia ke XX yang diselenggarakan di Surabaya pada tanggal 28, 29 30 dan 31 Januari 2009 bertempat di Hotel JW Marriot.
Pastikan kehadiran anda dalam acara Pemilihan Ketua Umum Ikatan Notaris Indonesia secara langsung "yang terakhir" !!
Dan ikuti acara penyegaran dan pembekalan yang sangat berguna bagi pengembangan diri anda sebagai Notaris di era gobalisasi !


Hal-hal detail akan diumumkan menyusul......